Modem Dijadikan Bridge digunakan jika modem akan dihubungkan
ke mikrotik. Dimana Modem (ADSL) dari Speedy biasanya di setting default yaitu
PPPoE ( Point to Point Protocol Over Ethernet ) oleh Telkom. jika kita
menggunakan Router Mikrotik, yang mana router ini diinginkan untuk bisa di remote
dari publik, maka modem (ADSL telkom Speedy) diubah settingan defaultnya
menjadi "bridge mode" dengan tujuan IP Public yang diberikan oleh ISP
/ Telkom Speedy akan berada pada Router Mikrotik®.
Tahapan Koneksi
Ke Modem
1.
Nyalakan Modem TPLINK
dan pastikan indikator DSL menyala
2.
Sambungkan Kabel
UTP dari Modem Ke Port RG45 Laptop
3.
Pastikan Laptop
Telah di Set IP sesuai dengan Segmen IP Modem Misal 192.168.1.100
4.
Akses IP Default
Modem 192.168.1.1
5. Selanjutnya pada
studi kasus ini saya akan merubah IP Modem menjadi 192.168.0.1 karena IP
192.168.1.1 akan dijadikan Gateway di Mikrotik. Caranya pilih menu Advance
Setup->LAN
6.
Selanjutnya
Restart Modem
7.
Buka Browser dan
Masuk ke IP Default Modem yang telah dirubah menjadi 192.168.0.1,
Selanjutnya Ikuti langkah sederhana berikut untuk merubah mode
Default menjadi Bridge Mode.
1. Pertama
masuk ke modem dengan cara, ketik IP modem pada url ( browser), misalnya :
192.168.1.1 ). Ketik User dan Password (default biasanya User = admin
Password = admin ).
2. Pilih
Mode Quick
Start, Klik -> Run Wizard :
3. Selanjutnya Klik
-> Next
untuk melanjutkan, seperti gambar di bawah.
4. Masukan
User dan Password, beleh ganti user dan password yang baru, lanjutkan dengan
Klik -> Next
.
5. Pilih
Lokasi dan Zona waktu, Klik -> Next untuk melanjutkan
6. Selanjutnya
Dari 4 pilihan mode alternatif, pilih Bridge Mode lalu
Klik -> Next
untuk melanjutkan
7. Pada
Text Box VPI biarkan default (VPI=0 dan VCI = 35), Connection type pilih Bridged IP
LLC, Klik -> Next untuk melanjutkan
8. Selesai..
Modem sudah berubah menjadi Bridge Mode. Klik -> Next
untuk menyelesaikan.
9. Selanjutnya Hubungkan Modem Ke Mikrotik. Lihat Tutorialnya Disini untuk Setting Mikrotik Sebagai Gateway
Catatan
Dengan menjadikan Modem Sebagai Bridge maka IP Publik akan Berada di Mikrotik. Sehingga Mikrotik dapat di Remote dari Luar Jaringan
9. Selanjutnya Hubungkan Modem Ke Mikrotik. Lihat Tutorialnya Disini untuk Setting Mikrotik Sebagai Gateway
Catatan
Dengan menjadikan Modem Sebagai Bridge maka IP Publik akan Berada di Mikrotik. Sehingga Mikrotik dapat di Remote dari Luar Jaringan
Selamat
Mencoba
Share
No comments:
Post a Comment