Untuk Mengakses CCTV di luar
jaringan dan dari dalam jaringan menggunakan IP Publik kita harus gunakan
teknik Port Forwarding. PORT FORWARDING adalah pengalihan koneksi suatu
IP dengan menggunakan number PORT tertentu ke IP lain dengan menggunakan PORT
yang sama atau lainnya.
Tujuan Dari Port Forwarding
1.
Dapat mengakses IP Lokal sebagai server melalui
internet dengan menggunakan IP Publik dan PORT tertentu.
2.
Dapat menggunakan satu IP Publik untuk akses
redirect ke berbagai server lokal .
3.
Dapat digunakan untuk akses CCTV pada jaringan
Lokal agar bisa diakses melalui jaringan internet baik dari luar jaringan atau
dalam jaringan LAN.
4.
Yang lainnya bisa bertujuan untuk mengakses Web
Server, FileServer, dan SSH Server
Network Topologi
TOPOLOGI AKSES CCTV VIA IP PUBLIC
|
1. Login ke winbox
2. Buat NAT
3. Akses CCTV Via IP Public di Browser
4. Login To DVR
Solusi untuk setting dan mengakses
CCTV dari dalam Jaringan Lan di mikrotik Menggunakan IP Public
Hubungi Eka
Mobile Phone 081214518859,
Pin BB 29F24B6C
SALAM
PADEPOKAN IT
IT Tutorial, Training Center & IT Solution
Share
IT Tutorial, Training Center & IT Solution
No comments:
Post a Comment