Lokasi : Komplek Graha Bukit Raya 1 Blok G3 No 16 LT 3, Bandung Barat

Lokasi : Komplek Graha Bukit Raya 1 Blok G3 No 16 LT 3, Bandung Barat

VIDEO TUTORIAL MIKROTIK VIDEO + MODUL TRAINING ORDER BISA VIA TOKOPEDIA KLIK LINK GAMBAR

VIDEO TUTORIAL MIKROTIK  VIDEO + MODUL TRAINING ORDER BISA  VIA TOKOPEDIA KLIK LINK GAMBAR
Update Video Tutorial > Lebih dari 350 Video Tutorial MIkrotik

Jadwal Training Mikrotik Running Setiap Awal dan Akhir Bulan

Excel Fundamental, Excel Advanced, Dan Excel Programming VBA

IT TRAINING CENTER CONTACT : 0812-1451-8859 / 081-1219-8859

Memahami Fungsi Sub Total di Excel

Fungsi Sub Total digunakan untuk menghitung subtotal  dan total data untuk setiap data berdasarkan kriteria tertentu. Dimana dalam implementasinya Subtotal Terdiri dari Sub Total Sederhana, Sub Total Majemuk, dan Sub Total Bertingkat. Untuk memahami tiga jenis sub total tersebut kita coba buat data tentang penjualan Barang.

Berikut Step By Stepnya:
1.       Buat Tabel Seperti dibawah ini dan isikan data-datanya
2.       Kemudian Data Produk di urutkan terlebih dahulu gunakan fungsi Ascending atau Descending
Data Tabel Setelah di Urutkan

3.       Kemudian Blok Tabel dan  pilih Tab Data – Sub Total
4.       Tentukan kolom yg akan di hitung sub totalnya misal pilih Produk
5.       Tentukan Perhitungan yang akan dilakukan misal pilih SUM
6.       Tentukan data yang akan di hitung sub totalnya yaitu Qty, dan Total 


7.       Kemudian Klik OK Maka Hasilnya akan ditampilkan Sebagai berikut:

Hasil Sub Total



Untuk Menampilkan Struktur Outline anda bisa mengklik Tombol-Tombol yang ada disampingnya yaitu Tombol + dan – Seperti terlihat pada gambar berikut:

Sub Total Outline

Sub Total Outline 2


Sub Total Majemuk

Selanjutnya kita juga bisa melakukan perhitungan Sub Total Majemuk artinya proses dilakukan dengan menghitung jumlah dan rata-rata pembeliannya. hasilnya seperti berikut




Untuk Menampilkan data seperti diatas dengan cara blok kembali data kemudian pilih sub total, ganti use function dengan average hanya saja pada pilihan Replace Current Sub Total dihilangkan artinya supaya sub total lama tetap ditampilkan. jika di ceklis maka sub total lama akan tertimpa dengan yang baru



Selanjutnya akan di Tampilkan data dengan Sub Total Bertingkat output seperti dibawah ini




Pada Gambar diatas data ditampilkan Berdasarkan Nama Supplier dan Total Penjualan berdasarkan QTY dan Jumlah Total. langkah pembuatan hampir sama dengan Sub Total Majemuk.


Salam Padepokan IT
www.padepokanit.com



Share

Artikel Lainnya :



No comments:

Post a Comment

Training Bulan ini

Padepokan IT Course

Lokasi Training
Jl. H.Gofur Komplek Graha Bukit Raya 1 Blok G3 No 16 Lantai 3, Cilame, Bandung Barat

Telp : 081214518859 (WhatsApp)
E-Mail : padepokanit.course@gmail.com
Instagram : @padepokanit
Website : www.padepokanit.com

Info Site

User Online Padepokan-IT Course

IT Tutorial, Training & IT Solution