Ketika bekerja dikantor pasti akan menerima file PDF
(Portable Document Format), baik dari email yang dikirim atau buat sendiri
untuk dijadikan PDF. Biasanya aktifitas yang dilakukan adalah membuat file PDF,
Menggabungkan PDF, Merisize ukuran File PDF, sampai menghapus halaman file PDF.
Tapi tenang aja semua pekerjaan tersebut bisa dilakukan secara online. Berikut saya
share dua layanan situs seputar PDF
1.
PDFJoiner
Situs ini dapat menggabungkan beberapa dokumen PDF dan gambar menjadi
sebuah file PDF tunggal.
Langkah Penggunaannya
Gabung PDF dengan PDF Joiner, Tutorialnya Klik Disini
Menghapus Halaman PDF, Tutorialnya Lihat disini
Selamat Mencoba
Salam Padepokan IT
www.privatkomputer.com
www.privatkomputer.com
No comments:
Post a Comment