Pada tutorial kali ini kita akan membahas tentang fungsi
grafik di excel, ada beberapa macam jenis grafik yang bisa di buat diantaranya
coloum chart, line chart, pie, bar, Area chart, dan yang lainnya. Dimana masing-masing
jenis grafik mempunyai fungsi dalam penyajiannya. Tutorial ini membahas
pembuatan grafik coloumn dan line studi
kasus membuat grafik data penjualan.
Langkahnya adalah sbb:
1.
Buat data Penjualan berdasarkan Tahun Penjualan
seperti terlihat pada tabel dibawah ini
TABEL PENJUALAN SELAMA 5 TAHUN |
2.
Selanjutnya kita buat grafik dengan cara Blok Seleuruh tabel
3.
Selanjutnya Klik Menu Insert dan pilih grafik
coloum 3D selanjutnya atur properti grafik
CARA MEMBUAT GRAFIK COLOUMN 3D |
4.
Selanjutnya pilih grafik line chart dengan type
line with markers dan atur propeties grafiknya
CARA MEMBUAT GRAFIK LINE |
5.
Hasil dari kedua grafik terlihat pada gambar
dibawah ini
COLOUMN CHART |
LINE CHART |
Keterangan
1.
Untuk Menampilkan data lable, pilih pada grafik
klik kanan dan klik add data label
2.
Untuk Menampilkan Tabel dibawah grafik, pilih grafik klim menu design dan pilih layout selanjutnya
pilih layout 5
3.
Untuk Memformat warna Grafik bisa menggunakan Format
Data Series
Selamat Mencoba
PADEPOKAN IT COURSES
IT Tutorial, Training Center & IT Solution
No comments:
Post a Comment