Pada Tutorial kali akan dibahas cara install aplikasi office di linux Mint, Beberapa Aplikasi Office di Linux diantaranya Open Office, WPS Office, LibreOffice. WPS Office termasuk alternatif Office yang banyak digunakan karena versi gratisnya pun sudah canggih
Berikut Cara Install WPS Office di Linux
1) Download Aplikasi WPS Disini
2) Gunakan WPS Office 64 Bit jika menggunakan Linux Mint 64 Bit
3) Setelah di download Masuk ke File Manager kemudian masuk ke direktori download dan pastikan Installer WPS telah ada (SUdah di Download)
4) Klik Kanan dan Pilih Open Terminal
5) Selnutnya ketikan perintah dpkg -i nama_aplikasi, untuk cara cepat mengetik nama aplikasi gunakan perintah Tab Completion
Catatan Jika terjadi Masalah defedency Paket Gunakan Perintal
apt-get install -f
Demikian Tips Cara sederhana Install Aplikasi di Linux, anda bisa install aplikasi apa saja dengan extension .deb
Selamat Mencoba
Salam Padepokan IT Course
www.padepokanit.com
Share
www.padepokanit.com
No comments:
Post a Comment