Pada tutorial kali ini akan
dibahas bagaimana cara merekam Audio dari web Streaming menggunakan salah satu
software yaitu Wondershare Streaming Audio Recorder. Software ini merupakan
salah satu aplikasi terbaik yang dapat digunakan untuk menyimpan berbagai suara
dari situs musik online, atau stasiun radio ke dalam laptop anda.. File output
yang dihasilkan dari software ini juga bermacam-macam. kita dapat memilih output
file suara yang anda rekam tersebut sendiri. Beberapa file output yang dapat
anda pilih diantaranya : MP3, AAC, WMA, WAV, OGG
Berikut Teknis Cara
Penggunaannya:
1.
Download dan install Aplikasinya Disini
2.
Buka web streaming yang akan direkam
3.
dan Selanjutnya jalankan Aplikasi tersebut
kemudian pilih tombol Record
MENU UTAMA PROGRAM & PROSES RECORDING |
4.
Tunggu beberapa saat sampai proses rekam
selesai. Jika sudah klik tombol stop. Hasilnya file audio hasil rtekaman
terdiri dari beberapa bagian.
5.
Kemudian save file hasil rekam ke komputer lihat
caranya dibawah ini
Pilih Track Audio Yang akan Disave |
PILIH TOMBOL SAVE DAN BERINAMA FILE |
6.
Ujicoba hasilnya
Demikian Tutorial sederhana cara Rekam Audio Streaming Menggunakan Software, ditutorial selanjutnya
akan dibahas bagaimana cara rekam untuk video.
Selamat Mencoba
Sangat bermanfaat! Terima kasih infonya bro
ReplyDeletedownload mp3 gratis